Korea Selatan - Samsung ternyata tengah melaporkan Apple ke pengadilan di Korea Selatan terkait masalah paten yang dilanggar di fitur notification center di iOS. Gugatan ini menjadi bab lain dari kisah perseteruan keduanya.Sayangnya, gugatan ini tidak banyak terendus oleh media setempat. Sehingga belum diketahui kapan tepatnya Samsung menyeret Apple ke pengadilan, termasuk vendor lain yang menggugat...
00.55 | 0
komentar | Read More